Source Code Java Netbeans Untuk Konversi Nilai Mata Uang - Konversi Nilai Mata Uang menggunakan kompiler Java Netbeans, berikut ini Source Code Program yang bisa langsung diterapkan ke dalam kompiler Java Netbeans.
import java.util.Scanner;
public class Soal_202 {
public static void main(String[] args) {
Scanner masukan = new Scanner(System.in);
float rupiah, dolar, euro;
System.out.print("Masukan Rupiah = ");
rupiah = masukan.nextFloat();
dolar = (float) (rupiah*0.0001);
euro = (float) (rupiah*0.00004);
System.out.println();
System.out.println("Hasil Kurs = ");
System.out.println("Dolar = " + dolar);
System.out.println("Euro = " + euro);
}
}
Berikut hasil output Program Konversi Nilai Mata Uang yang dihasilkan.
Sekian program tentang Source Code Java Netbeans Untuk Konversi Nilai Mata Uang, semoga bermanfaat.

tolong jelasin itu rumus. plisss
BalasHapusrumus dari code itu gampang kok, nilai inputan rupiah di kalikan dengan nilai konversi kurs mata uang yang di tuju.. misalnya 1 $ = 10rb,, berarti 10rb*0.0001 untuk mendapatkan hasil kurs $... yaitu 1$... untuk kurs yang lainya bisa di edit" sendiri source codenya..
Hapuslah uero?
Hapusitu ada kok rumusnya rupiah*0.00004 ... tinggal di kondisikan aja sih sm keadaan mata uang skrng...
Hapusmaksunya itu rumus rupiah ke uero yah? rp*0.00004 = 14 ribu atau gmana?
BalasHapusiya itu konversi Rupiah ke Euro,,, maksudnya Rp.10.000,- itu sama aja 0.4 Euro
Hapusoke terimakasih
BalasHapussama sama maya :) kalau ada yang mau di tnya lagi via wa aja ya.
HapusWah bagus mas. Eiya, kalau mau kebalikannya bisa ga itu mas?
BalasHapusSebelumnya izin bookmark dulu mas. Thanks.
bisa kokk, kebalikannya juga,, wah diam" agan naro backlink :D,,, di kata bookmarknya ... haha, gpp sih, asal komennya relevan gak akan ane hapus .. :)
HapusUntuk sintak pake double parse atau float
BalasHapuskalau mata uang mending pakai FLOAT gan karena pembulatannya tidak terlalu detail sampai beberapa desimal jadi lebih akurat.
Hapus